Peringatan Hari Guru Nasional di KB-TK Islam Al Azhar 28 Solo Baru

Pada tanggal 25 November 2024, KB-TK Islam Al Azhar 28 Solo Baru bersama para Jam’iyyah merayakan Hari Guru Nasional dengan penuh kebahagiaan dan kebersamaan. Kegiatan ini merupakan bentuk apresiasi kepada para guru atas dedikasi dan pengabdian mereka dalam mendidik generasi…